radarjambi.co.id-MUAROJAMBI-Bupati Kabupaten Muarojambi Masnah Busyro secara lasung kepada Guru-guru Madrasah diniyah, Pondok Pesantren (Pontren) dan Guru Ngaji Malam se-Kabupaten Muarojambi.
Hal itu merupakan wujud perhatian Pemerintah Kabupaten Muarojambi melalui program ini guna mendukung peningkatan pendidikan agama baik Madin maupun pendidikan agama di Pontren.
Bupati Masna berpesan pada guru ngaji agar tetap jalankan amanah agama serta ikhlas dalam mengajarkan pendidikan agama.
Dikatakan olehnya bahwa menjalankan amanat sebagai guru ngaji, dan sangat banggah pada semua dengan bakti ikut mengajar anak-anak tentang agama.
"Alhamdulillah pemkab untuk tahap ini sudah memberikan intensif atau honor kepada guru-guru madin dan ponpes se-kabupaten Muarojamb," sampainya.
Lebih lajut, Bupati menyebutkan, untuk program pemberian intensif kepada guru-guru tersebut, pemkab Muarojambi sudah menganggarkan di Perubahan ini. "Kita sudah dianggarkan perubahan tahun ini," pungkasnya.
Dalam kesempatan itu, Bupati juga melakukan penanaman pohon kurma di halaman mesjid Agung Al Abror, Sengeti.
Usai menyerahkan intensif bupati juga menyapa warga yang hadir.
Reporter ; Ansory S
Paripurna Penyampaian Nota RAPBD Muarojambi Tahun Anggaran 2018
Fachrori: Pemerintah Terus Berupaya Meningkatkan Layanan Transportasi Publik
Fachrori: Pemerintah Terus Berupaya Meningkatkan Layanan Transportasi Publik
Fachrori Harap GPN Mudahkan Masyarakat Lakukan Transaksi Pembayaran
Plt Gubernur Jambi Buka Pembekalan dan Uji Kompetensi se Provinsi Jambi
Tingkatkan Perlindungan Konsumen, Satgas PASTI Lakukan Soft Launching Indonesia Anti-Scam Centre