RADARJAMBI.CO.ID - Kebakaran hebat terjadi di kawasan padat penduduk tepatnya di belakang Puskesmas Putri Ayu, Lorong Kadet Legiman, RT 08 dan 04 Kelurahan Legok, Kecamatan Telanaipura, Kamis pagi (27/7)
Berdasarkan keterangan warga, kebakaran mulai terjadi pukul 08.30 wib pagi.
Sampai saat ini belum bisa di pastikan berapa rumah yang mengalami kebakaran, namun berdasarkan keterangan warga ada belasan rumah yang terdampak termasuk bedengan.
Marlina warga setempat menceritakan api berasal dari rumah kosong yang lagi di tinggal oleh pemiliknya.
"Api cepat sekali membesar, apalagi di sini rumah kayu semua di tambah lagi angin kencang lagi ini," ujarnya.(ria/akd).
Beredar Hoax Penerimaan Pegawai Mengatasnamakan Kecamatan Pasar Kota Jambi
Wagub Sani Sambut Kepulangan 372 Jemaah Haji Jambi Kloter Pertama
Gubernur Al Haris : Selain Pembangunan Gedung, SDM dan Kualitas Para Medis Juga Ditingkatkan
Serahkan 6 Unit Perahu Dragon Boat, Gubernur Al Haris : Cabor Dayung Adalah Cabor Kebanggaan Jambi
Gubernur Jambi : Lomba Arung Jeram, Tingkatkan Kesadaran Konservasi Sungai
39 Anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi Periode 2024-2029 Resmi Dilantik