YAMAHA Buka Awal Tahun 2026 Dengan Luncurkan Varian Warna Baru Untuk Skutik Premium XMAX Connected

Senin, 19 Januari 2026 - 10:25:46


/

RADARJAMBI.CO.ID - Jambi, Menjawab kebutuhan mobilitas para pecinta skutik premium di tanah air yang terus berkembang dinamis, Yamaha pun selalu berkomitmen untuk melakukan pembaruan pada jajaran line up skutik Maxi Yamaha. Seperti halnya yang dilakukan pada bulan Januari ini, untuk merespon tren gaya hidup konsumen MAXI Yamaha yang ingin tampil lebih sporty dan maskulin, PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. pun meluncurkan varian warna baru untuk model XMAX Connected yang menggantikan beberapa warna-warna sebelumnya.

Varian warna baru tersebut meliputi Metallic Blue dan juga Ceramic Grey. Untuk Metallic Blue ini merupakan warna biru autentik khas Yamaha.(*)