RADARJAMBI.CO.ID- Kasus positif Covid-19 di Provinsi Jambi kembali bertambah.
Tidak sedikit, update terbaru Kementerian Kesehatan kasus Positif Covid-19 Jambi Bertambah sebanyak 15 orang.
Dari awalnya 47, kini kasus Positif Covid-19 di Provinsi Jambi menjadi 62 orang.
Penambahan terjadi di enam Kabupaten/Kota Provinsi Jambi. Lima Kasus positif berada di Merangin, kini Merangin memiliki 15 kasus Positif.
Lima kasus lagi di Sungai Penuh, sehingga kini Sungai Penuh memiliki enam kasus Positif.
Berikutnya adalah satu kasus di Bungo, kemudian Kabupaten Batanghari juga bertambah satu orang.
Selanjutnya adalah Kota Jambi bertambah satu orang dan Muarojambi bertambah dua orang.
Mayoritas kasus Positif Covid-19 Terbaru masih Klaster Gowa.
Ataupun masih ada sangkut pautnya dengan Klaster Gowa tersebut.
Ada juga pasien Positif karena kontak dengan Pasien Malaysia atau Klaster Malaysia. Serta satu orang Positif dari perjalanan Bukit Tinggi Sumbar. (har)
PT. RJS Berbagi 400 Paket Sembako Kepada Masyarakat Terdampak Covid-19
Data Lengkap 4 Pasien Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Jambi Hari Ini
Tambahan 1 Pasien Positif di Kota Jambi Laki-laki dari Paal Merah
Daerah Asal Pasien Terkonfirmasi Positif Covid-19 Tambahan di Jambi Hari Ini
Ini Alamat dari 4 Kasus Positif Covid-19 Tambahan di Kota Jambi
Terbanyak dari Kota Jambi, Ini Identitas 6 Pasien Tambahan Positif Corona di Jambi
6 Positif Corona Jambi terbaru, 4 Asal Kota Jambi,2 Lainnya Dari Tanjabbar dan Tanjabtim
Mewakili Pj Wali Kota, Staf Ahli Moncar Tutup Diklat PKA Pemerintah Kota Jambi