RADARJAMBI.CO.ID, TANJABBAR - Mewakili Bupati, Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, SH membuka secara resmi Bimtek Karang Taruna se-Kabupaten Tanjung Jabung Barat. Rabu (21/6).
Kegiatan yang digelar di Hotel Aryad Kuala Tungkal tersebut diikuti 134 peserta Ketua Karang Taruna Desa maupun Kelurahan yang terbagi menjadi 2 (dua) angkatan dari tanggal 21 - 24 Juni 2023.
Dalam kesempatan tersebut, Wabup Hairan mengatakan, perlu adanya pemberdayaan Karang Taruna, salah satunya melalui Bimtek seperti yang diselenggarakan pada hari ini. Sebab peran dan fungsi Karang Taruna baik yang berada di Desa dan Kelurahan dapat dimaksimalkan.
"Karang Taruna sebagai organisasi yang dibentuk oleh masyarakat dan sebagai wadah generasi muda untuk mengembangkan diri, tumbuh kembang atas dasar kesadaran, dimana berorientasi pada tercapainya kesejahteraan sosial bagi masyarakat," ucap Wabup. (ken)
Bupati Buka TC Tahap Tiga Qori-Qoriah Tanjabbar Untuk MTQ ke-52 Provinsi Jambi
Perkuat Shilaturahmi, Pj Bupati Sarolangun Hadiri HUT Kabupaten Muratara ke-10
PJ Bupati Bachril Bakri, Siap Follow Up Hasil Rakor Bersama Mendagri
Pj Bupati Sarolangun Ingatkan ASN untuk Solid Kedepankan Kedisplinan
Halal Bi Halal HKKN, Wagub Jambi Ajak Masyarakat Kerinci Untuk Berpartisipasi Membangun Jambi
M Syaihu dan Hilal Bertemu di Pengadilan, Eksekusi Aset DPC PDIP Masuki Babak Akhir
Pj Wali Kota Jambi Pimpin Apel Siaga Masa Tenang Dan Lepas Tim Gabungan Penertiban APK Pilkada