Bupati Masnah, Berharap Budidaya Lebah Jadi Destinasi Wisata

Senin, 16 November 2020 - 21:52:22


Bupati memegang langsung sarang lebah madu
Bupati memegang langsung sarang lebah madu /

radarjambi.co.id-MUAROJAMBI-Melihat progres petani di Desa Dano Lamo Kecamatan Marosebo Kabupaten Muarojambi yang semkin menjajikan secara ekonomi.

Kendati demikian, Bupati Kabupaten Muarojambi, Masnah Busroh, berharap kepada petani untul lebih giat dalam meningkatkan budidaya lebah

Kata, Bupati, lokasi budidaya lebah ini bisa menjadi destinasi wisata baru dan brbasis edukasi terhadap pembudidayaan lebah yang menghasil madu lebih banyak dan berkualitas.

"dilokasi kitia bisa melihat bagaimana cara memanen madu dan proses memeras madu dan bisa langsung diminum,," kata Bupati

Selain itu, dilokasi, kata Bupati, sering didatangi pengunjung yang ingin melihat langsung pembudidayaan lebah madu yang tersusun dalam ribuan kotak.

" tidak rumit untuk menjadi petani madu, cukup memanfaatkan lahan kebun sawit atau kebun karet.

Cukup disususn kotak tempat lebah madu di antara pohon sawit atau pohon karet. Jadi tidak perlu lahan luas atau lahan kosong" kata Masnah. (akd)